Jika tugas Anda memerlukan truk kabin tidur, ada beragam pilihan kabin truk Volvo. Di semua model kabin, mulai dari kabin Globetrotter XXL yang luas hingga kabin tidur yang ringkas, Anda akan menemukan solusi interior yang dapat membuat perjalanan sehari-hari terasa lebih baik.
Fitur yang digambarkan mungkin bukan fitur standar atau tidak tersedia untuk semua level peralatan dan opsi powertrain.